Pengenalan Game Slot Brick Snake 2000
Brick Snake 2000 adalah game slot online yang dikeluarkan oleh provider NoLimit City dengan tema permainan ular hp nokia 6110 yang terkenal sebagai game hiburan di hp.
Fitur Utama Brick Snake 2000
Brick Snake 2000 memiliki banyak fitur menarik dengan mengikuti tema game yang dibawakan diantaranya:
- xWays: Jika anda mendapatkan simbol ini dalam permainan, akan memberikan simbol bacaran normal secara acak dengan ukuran 2, 3, 4, 5, atau 8,110 dari tipe yang sama.
- Moving Wild Snek: Game ini memiliki simbol wild yang menarik, jika anda mendapatkan 1 simbol wild dimana saja digulungan wild tersebut akan bergerak sebanyak 1~5 langkah seperti ular.
- xBet: Jika pada umumnya peningkat scatter hanya meningkatkan kesempatan untuk mendapatkan scatter dengan persentase yang tidak jelas, dalam game ini peningkat scatter menjamin anda 1 simbol scatter didalam gulungan dengan bayaran biaya tambahan 5% dari taruhan awal dan baris paling bawah akan ditutup sehingga gulungan menjadi 4×5.
- Fitur Bonus: ada beberapa simbol baru yang hanya terdapat di fitur bonus yaitu:
- SNEK: Snek dapat bergerak ke arah mana saja, kecuali mundur. Jika terdapat lebih dari satu Sneks, simbol-simbol tersebut akan bergerak satu per satu yaitu dengan Snek yang paling lama terlebih dahulu. Simbol Snek terus bergerak sampai termakan oleh dirinya sendiri atau simbol Slayer. Jika Snek termakan dirinya sendiri, maka putaran tersebut akan dihentikan. Dengan termakan oleh dirinya sendiri, simbol Snek untuk putaran berikutnya dimulai dari satu posisi sebelum tempat matinya. Putaran selesai setelah Sneks berhenti.
- COIN: Nilai default koin: 1-5, 10, dan 100. Jika Snek memakan koin, nilainya ditambahkan ke kemenangan. Semua nilai koin ditampilkan berupa perkalian taruhan aktif.
- MULTIPLIER: Nilai pengganda: 1−5 dan 10. Jika Snek memakan pengganda, pengganda koin akan ditingkatkan dan diberlakukan ke nilai default koin.
- EGG: Jika Snek memakan telur, kepala Snek yang baru akan mulai bergerak dari posisi ekor Sneks yang memakan telur tersebut. Paling banyak bisa ada 3 Sneks pada saat yang sama.
- SLAYER: Simbol-simbol tersebut merupakan sticker. Dan pada saat yang sama, paling banyak bisa ada 4. Jika Snek memakan simbol Slayer, Snek kemudian mati dan tidak akan ada di putaran berikutnya.
- UPGRADE: Jika Snek memakan simbol UP, Snek Spins akan di-upgrade menjadi Super Snek Spins setelah babak permainan saat ini selesai.
- MAXWIN: Jika Snek memakan simbol MAXWIN, pemain diberikan hadiah 8,110x taruhan dasar. Simbol MAXWIN jika tidak termakan akan hilang dalam 4 langkah Snek.
- Buy Freespin: Ada 6 jenis bonus yang dapat dibeli dengan harga yang berbeda-beda diantaranya:
- Snek Spin 3 scatter Harga 50× dari taruhan
- Snek Spin 4 scatter Harga 100× dari taruhan
- Super Snek Spins 5 scatter Harga 360× dari taruhan
- God Mode Harga 1,689× dari taruhan
- God Mode Deluxe 8,360× dari taruhan
- Lucky Draw 96× dari taruhan
Kesimpulan
Seperti biasa NoLimit City tidak berhenti membuat game yang menarik dengan tema yang unik untuk setiap gamenya kami merekomendasikan game ini jika anda ingin bertaruh untuk mendapatkan maxwin dengan membayar 1,689× dengan kesempatan 1 banding 5.